Penumpang Bandara Soekarno-Hatta Meningkat Saat Libur Isra Mikraj
Jakarta – Meski pemerintah resmi menghapus cuti bersama Isra Mikraj pada tanggal 12 Maret 2021, rupanya masyarakat tetap banyak yang bepergian dengan moda transportasi udara melalui Bandara...
View ArticleBali Ditutup Selama Nyepi, Rute Bandara Soetta Paling Terdampak
JAKARTA/DENPASAR – Menyambut Hari Raya Nyepi yang jatuh pada hari Minggu, 14 Maret 2021, penerbangan dari dan tujuan Bali melalui Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai akan dihentikan sementara...
View ArticleSusul Citilink, Batik Air Buka Rute Jakarta-Tanjung Pinang PP
JAKARTA – Setelah Citilink Indonesia, maskapai Batik Air juga akan membuka penerbangan rute Jakarta-Tanjung Pinang, yang menghubungkan Bandara Internasional Soekarno-Hatta dengan Bandara Internasional...
View ArticleKemenhub Ramp Check 13 Bandara Jelang Ibadah Haji, Termasuk Soetta
JAKARTA – Meskipun belum ada kepastian, Kementerian Perhubungan tetap menyiapkan diri untuk keberangkatan jamaah haji pada tahun 2021. Salah satu persiapan tersebut adalah melakukan inspeksi atau ramp...
View ArticleAsyik, Kini Ada Armada Taksi Tesla di Bandara Soekarno-Hatta!
Jakarta – Para pengguna jasa Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten saat ini bisa mencoba sensasi naik moda transportasi baru berupa mobil listrik Tesla. Pasalnya, Blue Bird menyediakan armada taksi...
View ArticleKemenhub Ramp Check 13 Bandara Embarkasi Haji 2021
Jakarta – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah melakukan inspeksi atau ramp check pada 13 bandar udara yang menjadi embarkasi dan debarkasi haji. Ramp check tersebut sengaja dilakukan sebagai...
View ArticlePromo AirAsia Mulai Rp699 Ribu Sudah Bisa Terbang & Nginap di Lombok atau...
Jakarta – Maskapai AirAsia menjalin kerja sama dengan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) untuk meluncurkan program promosi spesial bertajuk SNAP (paket hotel dan penerbangan AirAsia)....
View ArticleAngkasa Pura II Dukung Kesiapan Penggunaan GeNose C19 di Bandara
Jakarta – PT Angkasa Pura II (Persero) mendukung pemakaian tes GeNose C19 sebagai syarat perjalanan untuk calon penumpang pesawat. Pihak AP II pun memastikan bahwa saat regulator menetapkan GeNose C19...
View Article7 Penerbangan Dialihkan dari Halim ke Bandara Soetta, Ini Sebabnya
Jakarta – Setelah insiden tergelincirnya pesawat kargo Trigana Air rute Makassar, Sulawesi Selatan di landasan pacu Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, terdapat 7 penerbangan yang terpaksa...
View ArticleGaruda Gunakan Pesawat Berbadan Lebar untuk Rute Jakarta-Denpasar PP
JAKARTA – Mulai Senin, 22 Maret 2021, maskapai Garuda Indonesia memanjakan pelanggan setia mereka dengan menghadirkan pesawat berbadan lebar (wide body) untuk melayani rute penerbangan Jakarta-Denpasar...
View ArticleCheck-in Lion Air di Bandara Soekarno-Hatta Pindah, Rute Mana Saja?
JAKARTA – Pengumuman penting bagi para pelanggan dan calon penumpang maskapai Lion Air. Perusahaan mengonfirmasi adanya perpindahan operasional khusus pelaporan alias check-in calon penumpang melalui...
View ArticleBandara Soekarno-Hatta Dilengkapi Gardu Induk untuk Jamin Pasokan Listrik
Jakarta – Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten saat ini berkembang sebagai kawasan terintegrasi dan pusat aktivitas perekonomian masyarakat Indonesia. Bandar udara terbesar dan...
View ArticleGaruda Online Travel Fair, Tiket Pesawat Jakarta-Bali PP Rp940 Ribu
Jakarta – Dalam rangka menggenjot aktivitas pariwisata domestik, PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk kembali mengadakan Garuda Indonesia Online Travel Fair (GOTF). Dalam travel fair kali ini, maskapai...
View Article1 April 2021, Harga Tiket KA Bandara Soekarno-Hatta Turun Jadi Rp30 Ribu
Jakarta – PT Railink selaku pengelola Kereta Bandara Soekarno-Hatta mengobral harga tiket KA Bandara Soetta rute Duri/BNI City/Manggarai ke Bandara Soekarno-Hatta menjadi sebesar Rp30 ribu saja. Tarif...
View ArticleMenkes Minta Sentra Vaksinasi Bandara Soekarno-Hatta Dibuka untuk Lansia
Jakarta – Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 untuk para pekerja pelayanan publik yang bertugas di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Rabu (24/3). Sentra...
View ArticleResmi, Pemerintah Larang Mudik Lebaran!
Jakarta – Sesuai dengan arahan presiden dan rapat koordinasi dengan menteri terkait, pemerintah menegaskan, aktivitas mudik Lebaran 2021 resmi ditiadakan. Larangan mudik Lebaran 2021 ini disampaikan...
View ArticleKA Bandara Soekarno-Hatta Premium Segera Meluncur, Tarif Cuma Rp5 Ribu
JAKARTA – Kabar bagus bagi masyarakat yang sering menggunakan kereta api untuk menuju Bandara Internasional Soekarno-Hatta atau sebaliknya. Pasalnya, PT Railink selaku operator KA Bandara...
View ArticlePemerintah Larang Mudik, Bandara Soekarno-Hatta Tetap Beroperasi
JAKARTA – Pemerintah telah mengeluarkan keputusan untuk melarang seluruh lapisan masyarakat Indonesia melakukan mudik selama Lebaran tahun 2021 untuk mengurangi risiko penularan virus corona. Meski...
View ArticleBandara Soekarno-Hatta Masih Belum Pasti Gunakan GeNose
Cengkareng – PT Angkasa Pura (AP) II masih belum menentukan kapan waktu penerapan tes Covid-19 menggunakan GeNose C19 di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten. GeNose sendiri adalah...
View ArticleMeski Mudik Dilarang, Penumpang di Bandara Soetta Diprediksi Naik 50%
Jakarta – Walaupun pemerintah telah resmi melarang aktivitas mudik Lebaran 2021, manajemen Bandara Soekarno-Hatta tetap mempersiapkan diri apabila terjadi lonjakan penumpang menjelang Hari Raya Idul...
View Article